FeaturedPeristiwa

Lupa Mematikan Kompor Gas, Dapur Rumah Warga Panji Terbakar

Screenshot_2024-04-05-09-17-02-02_99c04817c0de5652397fc8b56c3b3817

Situbondo – Sungguh malang nian nasib yang telah dialami oleh seorang pekerja kuli bangunan kayu di Kecamatan Panji.


Pasalnya, warga Panji yang bernama Sukaryono (51) dan berkediaman di Rt 02, Rt 03, Kampung Kenanga, Desa Kayu Putih, Panji, Situbondo, Jawa Timur tersebut harus merelakan sebagian bangunan dapur rumahnya dilalap si jago merah alias api.
Berdasarkan informasi yang berhasil dihimpun media online ini di lapangan menyebutkan bahwa, kronologi peristiwa kebakaran pada dapur rumah Sukaryono adalah bermula ketika ia lupa mematikan sebuah kompor gas di dapurnya, karena ia meninggalkan rumah pagi sekali untuk bekerja sehingga lupa kalau kompor gasnya masih menyala.

6728ecd88ab74cb1b023609657811a20
IMG-20240425-WA0040
iklan dalam


“Sebelum pergi berangkat kerja dan keluar rumah saya lupa kalau kompor masih nyala sedang memasak ikan daging sapi kurban, sehingga seperti ini pada akhirnya, sebagian dapur saya terbakar,” ujarnya, Jumat (16/).
Pertama kali yang melihat kobaran api di dapur yakni tetangga korban yang bernama Tri.


“Api baru bisa dipadamkan setelah 3 unit mobil damkar milik Pemkab menyemprotkan air yang dibantu oleh warga dengan peralatan seadanya,” ujar Sonata, tim Pusdalops BPBD Situbondo, Jumat (16/8). (ans)

67f1cfdb785348099fb80d095209944c

Related posts

DPLH Pasar Induk Bondowoso Dibuat Menyusul

Poskamling Hijau Ala Militer di Lokasi TMMD 104 Jember

Serunya Final V60 Brewing Competition di Festival Kopi Nusantara (FKN) 3 Bondowoso

error: Content is protected !! silahkan di menghubungi admin jika ingin copy conten ini ... terima kasih