Lensa Nusantara

Antisipasi Bencana Banjir Babinsa Patemon Karbak bersama Masyarakat di Desa Patemon

Screenshot_2024-04-05-09-17-02-02_99c04817c0de5652397fc8b56c3b3817

Bondowoso,Kondisi curah hujan yang masih tinggi berpotensi menimbulkan bencana banjir bandang dan tanah longsor di wilayah binaan Desa Patemon Kec Pakem.
Jumat 14 januari 2020 sekitar pkl 06.00 wib Warga masyarakat Rt 02 Rw 01 melaksanakan karya bakti pembersihan selokan dan jalan sepanjang 1 km di wilayah Desa Patemon Kecamatan Pakem.
Kegiatan ini berlangsung rutin setiap hari jumat agar warga masyarakat memiliki kesadaran dalam rangka mencegah datangnya bencana banjir secara tiba tiba.
Menurut Babinsa Patemon Sertu Rayianto bahwa karya bakti ini di laksanakan dalam rangka pembersihan parit dan selokan serta jalan agar air hujan yang datang tidak tergenang ataupun meluap ke jalan yang mengakibatkan banjir.

IMG-20240429-WA0000
67f1cfdb785348099fb80d095209944c

Related posts

Fatchorahman: Kita Harapakan Siswa Lulusan Terbaik

Dihadapan Ratusan Kades dan Perangkat Desa Ketua DPRD Bondowoso Ingatkan Sekda

Sekda Syaifullah Pimpin Patroli Gabungan Antisipasi Penyebaran Virus Corona

error: Content is protected !! silahkan di menghubungi admin jika ingin copy conten ini ... terima kasih