FeaturedLensa Nusantara

Aminah Sangat Senang Dengan Pengaspalan Jalan Melalui Program TMMD

Screenshot_2024-04-05-09-17-02-02_99c04817c0de5652397fc8b56c3b3817

JEMBER – Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke 104 Kodim 0824/Jember berimbas positif bagi berbagai elemen masyarakat di lokasi kegiatan Desa Gunungmalang Kec Sumberjambe Kab Jember.

6728ecd88ab74cb1b023609657811a20
IMG-20240425-WA0040

Seperti penuturan Aminah 35 Tahun ibu beranak 2 ini yang kami temui pada saat mengantar anaknya Rafi 9 Tahun siswa Kelas 3 Sekolah Dasar Negeri (SDN) 02 Gunungmqlang, pada Senin 01/04/2019 mengaku sangat senang dengan kondisi jalan yang sudah bagus ini.

Kami masyarakat sangat merasakan bagaimana dengan kondisi jalan sebelumnya selama puluhan tahun dalam kondisi rusak dan banyak lobang, tentu sangat menyakitkan saat kami mengantar anak ke sekolah maupun menjemput saat pulang sekolah.

Terima Kasih TNI yang telah membangun jalan ini apalagi lenglap dengan Ruang Terbuka Hijau yang juga dapat dijadikan sarana bermain dan olahraga Anak-anak sekolah. (Siswandi)

IMG-20240429-WA0000
67f1cfdb785348099fb80d095209944c

Related posts

Rencana Kembangkan Pertanian Organik, Pemkab Kulon Progo Studi Tiru Ke Bondowoso

Polres Situbondo Bina Generasi Muda dan Pelajar Melalaui Kegiatan Upacara di Sekolah

Anggota Koramil 0822/01 Bondowoso Lakukan Pos Pam Mendekati Idul Fitri 1442 H

error: Content is protected !! silahkan di menghubungi admin jika ingin copy conten ini ... terima kasih