FeaturedLensa NusantaraPeristiwa

Sat Pol PP Bondowoso Sigap Tangani ODGJ yang Ngamuk di Tangsil

Screenshot_2024-04-05-09-17-02-02_99c04817c0de5652397fc8b56c3b3817

 

Bondowoso, Kepala Satuan (Kasat) Pol PP Bondowoso, Selamet Yantoko, membenarkan bahwa pihaknya telah menindak lanjuti laporan warga terkait adanya ODGJ (Orang Dengan Ganguan Jiwa) mengamuk.

6728ecd88ab74cb1b023609657811a20
IMG-20240425-WA0040

“Ya benar kami telah menindak lanjuti laporan warga adanya ODGJ di daerah Tangsil ,”jelasnya Rabu ,23/02/2022 saat di konfirmasi.

Dikatakan bahwa ODJG tersebut mengamuk dengan melempari batu dan kayu Kepada Semua Pengendara yang Lewat.

iklan dalam

“Tadi sekira pukul 10.05 WIB saya diampingi Kabid Tibum Sat Nanang Dwi SH beserta Kasi Linmas Bapak Wahlul Dan 2 Orang Petugas Dari Dinsos serta personil Satpol PP sebanyak 10 orang langsung bergerak ke TKP,”paparnya.

Menurut Slamet saat dilakukan penangkapan ODGJ tersebut sedang memegang bambu dan batu .

“Kami sigap dan berhasil menangkap ,selanjutnya kami bawa dengan Mobil Patroli Ke RSUD Koesnadi Bondowoso,”imbuhnya.

Pantauan, ODGJ tersebut diberikan perawatan di Ruang Isolasi No 2 Oleh Pihak Rs Koesnadi Bondowoso .

“Untuk selanjutnya pihak Dinas Sosial yang akan menangani,”pungkasnya.

IMG-20240429-WA0000
67f1cfdb785348099fb80d095209944c

Related posts

FK Gelar Menduga DD Sumber Rejo Dibuat Bancakan

Danramil 01 Bertindak Sebagai Komandan Upacara Peringatan HUT ke 75 di Kabupaten Bondowoso

BPBD Lumajang Respon Cepat Longsor KM 57

error: Content is protected !! silahkan di menghubungi admin jika ingin copy conten ini ... terima kasih