FeaturedLensa NusantaraPeristiwa

Ratusan Rumah di Banyuwangi Terndam Banjir

Screenshot_2024-04-05-09-17-02-02_99c04817c0de5652397fc8b56c3b3817

 

Banyuwangi – Intensitas hujan sangat tinggi mengguyur wilayah Banyuwangi, Jawa Timur, pada Minggu (16/10/2022) hingga Senin (17/10/2022) pagi.

6728ecd88ab74cb1b023609657811a20
IMG-20240425-WA0040

Akibat peristiwa tersebut mengakibatkan debit air tiga sungai meluap dan merendam ratusan rumah warga.

Mujito Sekretaris BPBD Kabupaten Banyuwangi menyebutkan hujan deras yang terjadi sejak Minggu (16/10/2022) malam, membuat tiga sungai tak mampu menampung debit air dan meluap ke pemukiman warga di kawasan perkotaan Banyuwangi.

iklan dalam

“Tiga sungai yang meluap ke rumah warga, yakni aliran Sungai Kaligung, Sungai Kali Bagong Sobo, dan Sungai Kalilo. Air juga meluap ke jalan raya,” kata dia

Hingga saat ini, lanjut Mujito, Tim Reaksi Cepat BPBD Banyuwangi masih terus melakukan penanganan dan penyelamatan warga di sejumlah titik,

“Luapan sungai ini sementara kami perkirakan merendam ratusan rumah warga yang ada di beberapa kelurahan,” jelasnya.

Data diperoleh sementara, kelurahan yang terdampak banjir luapan sungai di sekitar bantaran sungai yaitu di Perumahan Sutri, Perumahan Sobo (Kelurahan Sobo). Selain itu juga ada di pemukiman di bantaran sungai Kalilo (Kelurahan Tukang Kayu).

Selain merendam rumah warga, banjir juga merendam sejumlah ruas jalan, di antaranya Jl. Letjen S Parman Kelurahan Sobo, akibat meluapnya Sungai Bagong.

IMG-20240429-WA0000
67f1cfdb785348099fb80d095209944c

Related posts

DANRAMIL 0822/03 TEGALAMPEL GANDENG BAKESBANGPOL KAB.BONDOWOSO BERIKAN WAWASAN KEBANGSAAN

Warga Probolinggo Geger Penemuan Mayat Tanpa Busana

Warga Dusun Kapelaan Desa Mangir Bergotong Royong Membuat Jalan Lintas Persawahan Ketangi Indah

error: Content is protected !! silahkan di menghubungi admin jika ingin copy conten ini ... terima kasih