FeaturedLensa Nusantara

Pemilihan Ketua Sub-Blok di Desa Duwet, Bhabinkamtibmas Panarukan: Bagi yang Terpilih Jadi Ketua Jangan Ambil Sogokan Uang

Screenshot_2024-04-05-09-17-02-02_99c04817c0de5652397fc8b56c3b3817

Situbondo – Proses pemilihan ketua Sub-Blok di Desa Duwet Sedang berlangsung, Selasa (23/2/2021) tepat pada pukul 09.00 wib.

Dalam pemilihan ketua Sub-Blok di desa Duwet ada tiga calon peserta atau kontestan. Dan ketiga orang tersebut adalah Addul, Wirnadi, dan Hariyanto alias Toto.

6728ecd88ab74cb1b023609657811a20
IMG-20240425-WA0040
iklan dalam

Menurut salah satu Panitia Pemilihan ketua Sub-Blok, proses pencoblosan itu berakhir pada pukul 12.00 wib.

Hadir dalam acara tersebut yakni sejumlah tokoh masyarakat, satpol PP, dan dari babhinkamtibmas Panarukan dan Kades Duwet, Adi Candra Karisma.

Menurut bhabinkamtibmas Panarukan, bahwa nanti bagi siapa saja yang terpilih sebagai Ketua Sub-Blok 1 desa Duwet agar jangan sampai pilih kasih.

” Bagi yang terpilih juga jangan sampai ambil sogokan uang, nanti kalo mereka yang kasi uang baru dikasi air dan yang gak bayar uang gak dapat air, itu gak boleh seperti itu,” ujarnya, Selasa (23/2)2021). (ans)

IMG-20240429-WA0000
67f1cfdb785348099fb80d095209944c

Related posts

BABINSA DS. KEJAWAN KORAMIL 0822/08 GRUJUGAN HADIR PADA MUSDES

Warga Sukosari Geger, Seorang Pemuda  Loncat Dari Tower Masjid

Ketua LAN Banyuwangi Apresiasi Mapolresta Banyuwangi Saat Ini atas di Tangkapnya Para Bandar dan Pengedar Narkoba

error: Content is protected !! silahkan di menghubungi admin jika ingin copy conten ini ... terima kasih