FeaturedLensa Nusantara

Manfaat Pipanisasi Dirasakan Warga Kedungsalam

Screenshot_2024-04-05-09-17-02-02_99c04817c0de5652397fc8b56c3b3817

Malang,Program TMMD 106 Kodim 0818 sudah kelar dilaksanakan. Program tersebut memiliki kegiatan sasaran fisik dan non fisik. Yang semuanya itu bertujuan untuk membantu masyarakat Desa Kedungsalam.
Seluruh program TMMD telah rampung dikerjakan baik sasaran fisik maupun non fisik. Untuk sasaran fisik diantaranya pemasangan Pipanisasi dari sumber mata air di Gua Mahacinta
Saat ini saluran air bersih tersebut telah dapat dinikmati oleh warga desa jatiarjo, terbukti banyak warga yang telah menggunakan air dari mata air Gua Maha Cinta.
Lasianto Kasun Sumbersih Kedungsalam menjelaskan bahwa untuk aliran air bersih sudah bisa dimanfaatkan warga dan tidak ada kendala, bahkan warga mengucapkan terima kasih atas partisipasi dan bantuan dari TNI dan Pemerintah daerah Kabupaten Malang..

IMG-20240429-WA0000
67f1cfdb785348099fb80d095209944c

Related posts

Persiapan Pacuan Kuda Dandim Cup Kodim 0822 se Tapal Kuda Mendapat Banyak Dukungan

Al Quran Raksasa Meriahkan Tadarus di Masjid Agung Baiturrahman

Kapolres Bondowoso : TNI dan Polri Siap Menjaga Umat Beragama Jalankan Ibadah dengan Aman dan Nyaman

error: Content is protected !! silahkan di menghubungi admin jika ingin copy conten ini ... terima kasih