FeaturedLensa Nusantara

Kompak Saat Kerja Atap, Satgas TMMD dgn Warga

Screenshot_2024-04-05-09-17-02-02_99c04817c0de5652397fc8b56c3b3817

 
Malang,Kekompakan antara Satgas TNI Manunggal Membngun Desa (TMMD) 106 Kodim Malang-Batu dan Warga Desa Kedungsalam, Kecamatan Donomulyo, Kabupaten Malang, sungguh luar biasa.
Mereka dimana pun posisinya selalu kompak dan selalu koordinasi diantara mereka.
Pak Dumadi (58) warga penerima Program Rehab Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) ikut membantu Seorang Satgas TMMD, Kopda Supendik, memasang kerangka untuk atap rumah Sumadi, Kamis (24/10/2019).
“Saya ikut naik bantu memasang kayu kaso untuk usuk atap genteng saya,” terang Sumadi.
Kopda Supendik pun cukup cekatan dan tidak mau tinggal diam. Duduk diatas sebuah kayu blandar dia mencoba memotong kaso yang dianggap terlalu panjang ukurannya.
“Saya potong dulu kayunya. Baru setelah itu, Bapak kesana meganginya nanti kita paku, ya,” pinta Kopda Supendik. (Pendim 0818)

IMG-20240429-WA0000
67f1cfdb785348099fb80d095209944c

Related posts

Kerja Bakti, Ketua RW Tewas Minum Potasium Dikira Air Mineral

Babinsa Karang Melok memberikan materi pembekalan PBB, Survival dan Navrad kepada Pramuka

Untuk ke Enam Kalinya Gandeng JFF, PMI Banyuwangi Gelar Operasi Katarak

error: Content is protected !! silahkan di menghubungi admin jika ingin copy conten ini ... terima kasih