FeaturedLensa Nusantara

Bupati Bukber di Yayasan Yatim Piatu dan Dhuafa AZ- Zahro Locare

Screenshot_2024-04-05-09-17-02-02_99c04817c0de5652397fc8b56c3b3817

Bondowoso – Buka puasa yang diikuti 500 orang anak yatim piatu dan dhuafa di Yayasan Yatim Piatu dan Dhuafa AZ- Zahro desa Locare, Kecamatan Curahdami, Bondowoso,Jawa Timur dihadiri Bupati Bondowoso KH. Salwa Arifin ,Kamis 30/05/2019. Buka puasa dan pemberian santunan ini juga diisi ceramah agama oleh KH. Yusuf Al Fitroh

Bupati mengucapkan terimakasih kepada seluruh donatur yang sudah memberikan bantuannya kepada anak yatim piatu. Memberikan sedekah, imbuhnya, juga sebagai bentuk rasa syukur umat manusia atas rezeki yang didapatkannya.

6728ecd88ab74cb1b023609657811a20
IMG-20240425-WA0040

“Saya sangat mengapresiasi kepada panitia yang telah sukses melaksanakan kegiatan ini,semoga dalam bulan puasa yang suci ini segala amal ibadah kita mendapatkan berkah,” harapnya.

Bupati mengaku bangga bisa berkumpul dan buka bersama anak yatim. Dirinya berharap dengan pertemuan kali ini bisa meningkatkan tali silaturahmi. G���L�*

IMG-20240429-WA0000
67f1cfdb785348099fb80d095209944c

Related posts

Pengumuman CPNS 2018 Batal Diumumkan Juli, Ini Penjelasan Kemenpan-RB

Bersama Warga, Satgas TMMD 106 Kebut Pembangunan RTLH

Bupati Bondowoso Terima Penghargaan Desa Terbaik Kategori Madya Lomba Desa Tangguh dari Gubernur Jatim

Redaksi Tapalkuda
error: Content is protected !! silahkan di menghubungi admin jika ingin copy conten ini ... terima kasih