FeaturedLensa NusantaraPolitik & Pemerintahan

Bupati Bondowoso Terima Penghargaan Desa Terbaik Kategori Madya Lomba Desa Tangguh dari Gubernur Jatim

Screenshot_2024-04-05-09-17-02-02_99c04817c0de5652397fc8b56c3b3817

Bondowoso, Bupati Bondowoso KH Salwa Arifin menerima penghargaan dari Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa.

Piagam Penghargaan yang diberikan kepada Kabupaten Bondowoso diserahkan Gubernur Kepada Bupati Bondowoso,didampingi PLT Sekda dan Kelaksa BPBD di Gedung Grahadi Surabaya.

6728ecd88ab74cb1b023609657811a20
IMG-20240425-WA0040

“Ini atas keberhasilan Desa Banyuputih, Kecamatan Wringin sebagai Desa Terbaik Kategori Madya Lomba Desa Tangguh Bencana Tingkat Propinsi Jawa Timur Tahun 2020,” jelas Bupati.

Pihaknya menyampaikan terimakasih kepada Kepala Desa Banyuputih dan masyarakat yang telah berhasil mengukir prestasi.

iklan dalam

Ia berhatap, keberhasilan Desa Banyuputih ini bisa menjadi motivasi bagi desa-desa lainnya yang ada di Bondowoso.

Sementara itu melalui Siaran Persnya Gubernur Jawa Timur meminta masyarakat membuktikan bahwa Jawa Timur bisa segera lepas dan bebas dari COVID-19.

” Perang kita hari ini adalah perang melawan virus yang tidak kasat mata, bukan penjajah yang secara fisik terlihat oleh mata,” tegasnya.

Khofifah menegaskan, pemerintah tidak bisa sendirian melawan pandemi ini. Segala upaya yang dilakukan tidak akan pernah berhasil tanpa dukungan penuh masyarakat. Realitas ini bukan hanya terjadi di Indonesia, tapi juga seluruh dunia. Oleh karena itu, lanjut Khofifah semua elemen masyarakat harus bersatu dan punya kesamaan visi agar pandemi ini bisa segera berakhir.

67f1cfdb785348099fb80d095209944c

Related posts

Operasi Katarak Gratis Bersama "Reliable Foundation" di GOR Situbondo

FORKOPIMKA TAMANAN HADIRI SEMARAK KEMIRIAN BERSHOLAWAT

SATGAS TMMD 106 ,JAMBAN MENINGKATKAN POLA HIDUP SEHAT

error: Content is protected !! silahkan di menghubungi admin jika ingin copy conten ini ... terima kasih