Ekonomi & TeknologiFeaturedPolitik & Pemerintahan

Begini Cara Cepat Sri Mulyani Cairkan Dana Bencana

Screenshot_2024-04-05-09-17-02-02_99c04817c0de5652397fc8b56c3b3817
JAKARTA – Menteri Keuangan Sri Mulyani mengatakan, pihaknya tengah fokus untuk membantu Badan Nasional Penanganan Bencana (BNPB) dan Kementerian/Lembaga serta Pemerintah Daerah dalam penangangan gempa Sulawesi Tengah.
iklan dalam
Hal ini untuk menangani tanggap darurat menyelamatkan sebanyak mungkin korban yang masih terperangkap dan terkena dampak bencana agar mereka selamat dan mendapat pelayanan kesehatan meskipun dalam kondisi terbatas dan darurat.

Sri Mulyani menjelaskan, Kementerian Keuangan telah memberikan tambahan anggaran on call untuk Badan Nasional Penanggulan Bencana (BNPB) untuk menangani masa kedaruratan.
Melihat Lebih Dekat Kondisi Jembatan Terbesar di Palu yang Ambruk
Menurut Sri Mulyani, Indonesia yang terletak di wilayah pertemuan 2 patahan tektonik bumi dan di lingkaran api vulkanik – memiliki potensi bencana alam gempa dan gunung berapi yang tinggi. Rata-rata kerugian per tahun dari bencana alam mencapai Rp22, triliun, belum termasuk kerugian jiwa.
Kementerian Keuangan terus menjaga agar kemampuan fiskal dapat dijaga untuk menangani kebutuhan penanganan bencana dari pencegahan, penanganan kedaruratan hingga rehabilitasi dan rekonstruksi (pembangunan kembali) daerah Terdampak bencana 
Manajemen bencana dan pengembangan instrumen pembiayaan sebelum dan pasca bencana perlu terus dikembangkan dan disempurnakan.
“Kami tengah merumuskan perbaikan sistem dan instrumen pembiayaan, belajar dari pengalaman Indonesia sendiri maupun dari negara-negara lain, agar pemerintah dapat secara efektif membantu daerah terkena bencana secara cepat,” katanya.
Gempa di Palu, Menara Masjid Ini Tetap Kokoh Berdiri
Pihaknya juga memasukkan inisiatif melakukan asuransi gedung pemerintahan sebagai pilot percobaan di lingkungan Kementerian Keuangan mulai 2019, yang diharapkan akan dapat diperluas untuk keseluruhan Barang Milik Negara.

IMG-20240429-WA0000
67f1cfdb785348099fb80d095209944c

Related posts

Refugia, Melawan Hama dengan Tanaman Hias

Ribuan Peserta MABON Diberangkatkan Wakil Bupati Bondowoso

Marak Wabah PMK ,Ning Ita Pastikan Ternak di Kota Mojokerto Aman

error: Content is protected !! silahkan di menghubungi admin jika ingin copy conten ini ... terima kasih