FeaturedLensa NusantaraPeristiwa

Pohon Angsana yang Tumbang dan Timpa Mini Bus di Pantura Situbondo Sudah Dievakuasi

Screenshot_2024-04-05-09-17-02-02_99c04817c0de5652397fc8b56c3b3817

Situbondo – Sebuah pohon Angsana tumbang akibat hujan deras dan angin kencang yang akarnya telah rapuh sudah berhasil dievakuasi dan digergaji lalu dipinggir kan ke tepi jalan tepat pada pukul 18.39 wib, pada Selasa malam, tanggal 19 Oktober 2021.

Sebagaimana dilaporkan dalam laporan tim Pusdal-ops BPBD kabupaten Situbondo, Jawa Timur, hujan deras dan angin kencang telah merobohkan pohon Angsana tua tersebut ke tengah badan jalan di jalur pantura dusun Kembangsambi, desa Pasir Putih, Kecamatan Bungatan malam tadi. Akibat dari insiden kecil tersebut, terjadi kemacetan jalur lalu lintas jurusan Banyuwangi – Situbondo sepanjang lima kilometer.

6728ecd88ab74cb1b023609657811a20
IMG-20240425-WA0040

Tidak hanya itu, tumbang nya pohon Angsana tua tersebut juga menimpa sebuah mini bus yang sedang melintas dari arah timur ke barat. Namun salah satu penumpang nya hanya mengalami luka lecet pada bagian lutut, sementara kerusakan pada mobil hanya berupa bagian depannya ringsek.

“Alhamdulillah pohon Angsana sudah digergaji dan dipinggir kan ke tepi jalan tadi malam,” ujar salah satu anggota tim Pusdal-ops BPBD kabupaten Situbondo, Puryono. (ans)

IMG-20240429-WA0000
67f1cfdb785348099fb80d095209944c

Related posts

Bupati As’at Malik Ambil Sumpah 99 PNS Lumajang

Redaksi Tapalkuda

Penjaringan dan Penyaringan Perangkat Desa Wringin Anom, Panarukan

Kekurangan Tenaga Penyuluh ,PJ Bupati : Kita Analisis Kebutuhan dan Regulasinya Dulu

error: Content is protected !! silahkan di menghubungi admin jika ingin copy conten ini ... terima kasih