FeaturedLensa Nusantara

Kepala BIN Benarkan 40 Masjid di Jakarta Terindikasi Paham Radikalisme

Screenshot_2024-04-05-09-17-02-02_99c04817c0de5652397fc8b56c3b3817

JAKARTA – Kepala Badan Intelijen Negara (BIN) yang juga Wakil Majelis Pakar Pengurus Dewan Masjid Indonesia (DMI), Budi Gunawan membenarkan pernyataan Wakil Gubernur DKI Jakarta Sandiaga Uno bahwa ada 40 masjid di Jakarta yang terindikasi paham radikalisme.

“Ada beberapa tempat ibadah, pondok pesantren, masjid, seperti itu ya. Rumah singgah. Indikasi terpapar radikal,” ujar Budi di Gedung DPR, Senayan, Jakarta Pusat, Rabu (6/6/2018).

6728ecd88ab74cb1b023609657811a20
IMG-20240425-WA0040

Secara singkat, mantan Wakapolri itu berharap UU Terorisme yang baru disahkan bisa memberikan wewenang lebih kepada aparat untuk segera melakukan tindakan pencegahan.

iklan dalam

“Harapannya begitu. Aspek pencegahan kita bisa maksimal ya,” katanya.

Radikalisme

Sebelumnya, Wakil Gubernur DKI Jakarta Sandiaga Uno mengakui ada 40 masjid di Ibu Kota terindikasi menyebarkan paham radikal. Data itu diperolehnya dari Biro Pendidikan Mental Spritual (Dikmental) dan Badan Infak Sadakah (Bazis) DKI.

“Kami sudah punya datanya di teman-teman Biro Dikmental dan Baziz, akan kita arahkan kegiatan kita lebih banyak ke sana,” ujar Sandiaga menggapi pernyataan cendiakiawan Muslim, Azyumardi Azra, Selasa 6 Juni 2018.(wal)

IMG-20240429-WA0000
67f1cfdb785348099fb80d095209944c

Related posts

PJ Bupati Bondowoso  Tegaskan Tidak Boleh Ada Pungutan dengan Alasan Apapun

Kebersamaan Satgas Melekat di Benak Warga Gunung Malang

Peduli Kekeringan ,Babinsa Wringin Bersama BPBD Salurkan Bantuan Air Bersih

error: Content is protected !! silahkan di menghubungi admin jika ingin copy conten ini ... terima kasih