Politik & Pemerintahan

Anggaran BK APK KPU Pasuruan Capai 1 M

Screenshot_2024-04-05-09-17-02-02_99c04817c0de5652397fc8b56c3b3817

Pasuruan , tapalkudamedia.com

Jutaan bahan kampanye (BK) dan sejumlah alat peraga kampanye (APK), secara resmi diberikan KPU Kabupaten Pasuruan, Jum’at (23/3). Penyerahan itu pun menjawab penantian panjang tim Adjib selama ini atas leletnya pencetakan APK dan BK tersebut.

6728ecd88ab74cb1b023609657811a20
IMG-20240425-WA0040
iklan dalam

Ketua KPU Kabupaten Pasuruan Winaryo Sujoko menyatakan lambatnya pencetakan APK dan BK dikarenakan adanya tahapan proses yang harus dilewati, dan itu membutuhkan waktu agar lama.

“Ada tahapan yakni proses lelang yang di lakukan oleh ihak ketiga,” jelas pria asal Beji ini ditemui di kantor KPU Bangil.

 

Menurutnya, anggaran pencetakan APK ataupun BK di mencapai Rp 1 miliar sehingga harus melalui proses lelang. Hal itulah, yang membuat pengadaan APK ataupun BK harus dilalui dengan proses lelang

Winaryo merincikan, untuk APK ada tiga jenis, yakni umbul-umbul, baliho, serta spanduk. Untuk umbul-umbul, jumlahnya mencapai 480 piece. Sementara untuk baliho sebanyak 5 pieces dan spanduk sebanyak 750 pieces.

Sedangkan untuk BK, ada empat jenis, yakni pamflet, brosur, poster dan flayer. Jumlah totalnya mencapai lebih dari 1 miliar lembar. Untuk pamflet, ada 644.149 lembar, sementara untuk brosur mencapai 15 ribu lembar dan untuk poster sebanyak 10 ribu lembar. “Sedangkan untuk flyer, sebanyak 654.149 lembar,” tukasnya

67f1cfdb785348099fb80d095209944c

Related posts

Tindaklanjuti Keluhan Warga, Komisi III DPRD Situbondo Sidak Aktivitas Tambang di Desa Tambak Ukir

Kunker di Wilker Dua Bupati Bondowoso Pertegas Wujudkan Visi Misi

PENGAMBILAN SUMPAH/ JANJI PENGAWAS TPS DAN RAPAT KERJA TEKNIS SE-KECAMATAN BESUKI

error: Content is protected !! silahkan di menghubungi admin jika ingin copy conten ini ... terima kasih