Lensa Nusantara

GOWES BARENG ALA DANDIM 0822 BONDOWOSO, INI MANFAATNYA

Screenshot_2024-04-05-09-17-02-02_99c04817c0de5652397fc8b56c3b3817

 
Bondowoso, Bagi setiap Prajurit TNI Kebugaran tubuh adalah hal yang mutlak harus tetap terpelihara dan terjaga. Untuk menjaga kebugaran tersebut berbagai macam olahraga dapat di lakukan seperti hal nya yang di lakukan oleh Dandim 0822/Bondowoso Letkol Inf Jadi, S.I.P., bersama Perwira, Bintara dan Tamtama serta ASN jajaran Kodim 0822/Bondowoso melaksanakan Gowes Bareng dalam rangka mengunjungi Koramil jajaran dan menjaga kebugaran yang dilangsungkan dengan titik Start di Makodim 0822 Jl. Letnan Sutarman No. 06 Bondowoso Finish Koramil 0822/14 Prajekan Jl. Raya Prajekan Situbondo, Senin (13/1).
Dalam kegiatan tersebut dihadiri Kasdim 0822 Mayor Inf Irawan Setyadi, SH, Camat Prajekan Abdul Manan, S.Sos dan Kapolsek Prajekan AKP Sujono, SH serta Danramil 0822/14 Prajekan Kapten Arm Edi Mulyono.
Dandim 0822/Bondowoso Letkol Inf Jadi, S.I.P.,, mengatakan, Bahwa kegiatan gowes itu rutin dilaksanakan setiap pekan. Kegiatan ini merupakan ajang untuk mempererat silaturahmi antara anggota Kodim 0822 dan satuan Jajaran, selain olahraga lari, bersepada juga merupakan salah satu olah raga yang sangat baik dan bermanfaat untuk memelihara kebugaran” pungkas Dandim 0822.

IMG-20240429-WA0000
67f1cfdb785348099fb80d095209944c

Related posts

Bravo Yonif Raider 514 Terima Penghargaan dari Pangdivif 2 Kostrad

DANDIM 0822/BONDOWOSO GELAR LOMBA SENAM KAKA ENDA

Pemerintah Desa Karangmulyo Bersama Forpimka Tegalsari Adakan Kerja Bakti Penanaman 1000 Pohon Di Bantaran Sungai Baru

Redaksi Tapalkuda
error: Content is protected !! silahkan di menghubungi admin jika ingin copy conten ini ... terima kasih