Ekonomi & TeknologiFeaturedLensa Nusantara

Harga Bahan Pokok di Situbondo Alami Kenaikan dalam Batas Wajar

Screenshot_2024-04-05-09-17-02-02_99c04817c0de5652397fc8b56c3b3817

SITUBONDO – Selasa (12/6/2018) Menjelang Idul Fitri 1439 H, Polres Situbondo melaksanakan pemantauan harga bahan pokok dibeberapa pasar diwilayah Kab. Situbondo.

Perkembangan harga kebutuhan pokok pada H-4 lebaran 2018 mengalami kenaikan dalam batas wajar. Hasil pantauan personil Polsek Jajaran dibeberapa pasara diantaranya :

6728ecd88ab74cb1b023609657811a20
IMG-20240425-WA0040

Di Pasar Mangaran

harga beras :

Bengawan/Kg Rp.10.000  naik Rp. 11.000

Teratai / Kg     Rp. 10.000 naik Rp. 12.000

Mahkota/Kg    Rp. 11.000

Minyak goreng :

Bimoli / liter     Rp.12.500  naik Rp. 15.500

Curah  / liter     Rp.11.000  naik Rp. 10.500

Daging :

Ayam kampung/kg Rp. 55.000 naik Rp. 62.000

Ayam potong/kg Rp.35.000 naik Rp. 50.000

Sapi/kg   Rp.110.000 naik Rp. 115.000

Gula pasir(DN) / Kg  Rp.11.000  naik Rp. 12.000

Tepung terigu /Kg   Rp. 5.000 naik Rp.6.000

Telur

Ayam ras/Kg  Rp. 24.000  turun Rp. 22.000

Ayam kampung perbiji Rp. 1.500 naik Rp 2.000

Telur asin perbiji Rp.1.800 naik Rp.2.000

Di  Pasar Mimbaan-Panji

DAGING

  • Daging Sapi Murni/Kg Rp. 120.000,- (naik 10.000)
  • Daging Ayam Broiler/Kg Rp. 50.000   ,- (naik 5000)
  • Daging Ayam Kampung/Kg Rp. 60.000,- ( tetap )

-Ayam broiler hidup /kg Rp. 27.000,-  rp. 28.000,

GAS ELPIGI ( SPBU KARANG ASEM, PANJI ,KOTAKAN )

  • 3 Kg Rp 15.000,- (di SPBU) dan Rp. 17.000 s/d 18.000,- (eceran)

PASAR ASEMBAGUS

  • Daging Sapi Murni/Kg Rp. 120.000,-
  • Daging Ayam Broiler/Kg Rp. 45.000 – rp.50.000

PASAR BESUKI

  • daging ayam broiler  rp. 40.000,-

-daging sapi rp. 120.000 –  rp. 125.000,-

Menurut para pedagang, lonjakan harga misalnya daging ayam dikarenakan dari peternak sudah tidak panen lagi sampai dengan hari Raya dan juga para peternak menyampaikan banyak yang gagal panen sehingga stok sedikit namun permintaan pasar meningkat sehingga mengalami kenaikan harga.

Sementara itu, dari pantauan petugas juga terdapat antrian gas elpiji dikarenakan permintaan konsumen meningkat. Dari hasil pengecekan dilapangan pasokan gas tetap sepeti biasa dalam sehari ada 2 sampai 3 kali pengiriman dengan jumlah tabung 400 – 500 tabung. Diperkirakan kekurangan stok elpiji karena permintaan konsumen / pedagang sembako meningkat.

Polres Situbondo juga terus berkoordinasi dengan Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kab. Situbondfo ddalam rangka memantau harga sembako dan stok sembako sampai dengan lebaran

67f1cfdb785348099fb80d095209944c

Related posts

Senda Gurau Satgas TMMD 106 dan Pelajar

Libur Lebaran, Wisatawan Domestik Keluhkan Minimnya Fasilitas Bermain Wisata Pantai Pasir Putih

Di Masa Pandemi, DPPKB Situbondo Himbau Masyarakat Tunda Kehamilan

error: Content is protected !! silahkan di menghubungi admin jika ingin copy conten ini ... terima kasih