FeaturedHukum & kriminal

Satreskoba Polres Situbondo Amankan 2 Pengedar Pil Trex di Besuki

Screenshot_2024-04-05-09-17-02-02_99c04817c0de5652397fc8b56c3b3817

Situbondo – Tak jera ,komsomsi barang haram tetap dilakukan oleh 2 orang asal Besuki,al hasil Satreskorba Polres Situbondo bersama Polsek Besuki mengamankan 2 warga diduga menjual atau mengedarkan obat daftar G jenis Pil Trex, kemarin.

Sekitar pukul 19.00 WIB, Kanit Reskrim Polsek Besuki Iptu Subandriyo menerima informasi dari masyarakat terkait adanya warga yang diduga menjual atau mengedarkan pil trex.

6728ecd88ab74cb1b023609657811a20
IMG-20240425-WA0040

Informasi tersebut kemudian ditindak lanjuti dengan melakukan penyelidikan,dari hasil penyelidikan,petugas berhasil mengamankan MK (18) warga desa Kalimas Kecamatan Besuki dengan barang bukti 29 butir pil trex.

Selanjutnya, dari tersangka MK, Polsek Besuki berkoordinasi dengan Satreskoba Polres Situbondo untuk melakukan pengembangan asal pil trex yang diamankan dari tersangka MK.

iklan dalam

Tak selang beberapa lama, dipimpin Kasat Narkoba AKP Aryo Pandanaran, SH berhasil mengamankan SH, warga Pesisir Kecamatan Besuki yang diduga pemasok pil trex kepada MK ,dengan barang bukti yang ditemukan petugas sebanyak 424 butir pil dextro dalam bungkus plastik klip.

Untuk proses penyidikan, kedua pelaku MK dan SH berikut barang bukti diamankan ke Mapolres Situbondo.

Baca Juga :

Kasubag Humas Polres Situbondo Iptu Nanang Priyambodo menyampaikan bahwa penangakapan kedua pelaku diduga pengedar obat daftar G atas informasi masyarakat yang kemudian ditindaklajuti Satreskoba dan Polsek Besuki.

“Dalam proses penyidikan Satreskoba, ada 2 pelaku yang diamankan dengan barang bukti 1 plastik klip berisi 29 butir pil trex dan 424 butir pil dextro “ kata Iptu Nanang. (ans)

67f1cfdb785348099fb80d095209944c

Related posts

Bunyi Gong Tandai Pembukaan Bimtek Ekowisata di Hotel Santika Banyuwangi

Dandim 0822 Bondowoso Pimpin Apel Kehormatan di TMP

Bangun Peradapan Masyarakat Bondowoso Sekda Hadiri Bondowoso Beristifar

error: Content is protected !! silahkan di menghubungi admin jika ingin copy conten ini ... terima kasih