Gedung Bioskop Tak Terpakai Besuki Terbakar

 
SITUBONDO – Gedung Bioskop yang sudah lama tidak terpakai terbakar. Gedung ini milik keluarga Bares (sugiarto ) alamat Kampung Pecinan Desa Besuki, Kecamatan Besuki Situbondo, Senin (10/9/2018), sekitar mulai jam.14.30 Wib – 15.15 Wib.
“Gedung bioskop yang sudah lama tidsk terpakai ini mrmiliki luas bangunan 40×15 meter dan luas tanah 60 x 25 meter,” kata imam (28 th) pangkas rambut kampung pecinan RT/RW 1/1 desa besuki kec. Besuki, yang lokasi pangkas rambutnya dengan lokasi kebakaran.
Katanya, “Setiap harinya gedung tersebut di tempatin dua orang gila perempuan / gelandangan yg menghuni TKP tersebut, saat ada kebakaran yg bersangkutan menghilang. Diduga api berasal dari orang gila tersebut, dimana di sebelah utara gedung berupa semak belukar . Gedung bekas bioskop tersebut sudah mangkrak atau tidak di pakai selama 25 tahun, mungkin orabg gila itu bakar-bakar terus ditinggal pergi.
“Api dapat dipadamkan setelah 45 menit kemudian oleh petugas pemadam kebakaran. Sampai berita diangkat kedua orang gila yang dimaksud tidak diketemukan. Demi menjaga keadaan agar tetap kondusif, jajaran Polsek Besuki ikut menjaga lokasi, sekaligus membantu petugas pemadam kebakaran dan masyarakat untuk memadamkan api.Tidak ada korban jiwa dalam kebakaran ini,” pungkas Imam yang bekerja sebagai pemangkas rambut ke tapalkudapost.com. (rif).

Related posts

Tindaklanjuti Rekomendasi KASN  Pemkab Bondowoso Tata Ulang Ratusan ASN

Jaga Stabilitas Produksi Pangan,PJ Bupati Bondowoso Naik Red R4 Coba Olah Lahan Ketela Pohon

PJ Sekda Tegaskan ,Jika Anggaran Sesuai Regulasi Pasti Dieksekusi