KORAMIL 0822/08 GRUJUGAN IKUT SERTA PENGHIJAUAN RUAS KIRI KANAN JALAN PROPINSI

 
Bondowoso,Babinsa koramil 0822/08 Grujugan jajaran kodim 0822 Bondowoso, sibuk melakukan penghijauan ruas kiri kanan jalan propinsi sepanjang jalan tepatnya di Desa Jambe wungu wilayah kec. Weringin Kab. Bondowoso.
Program penghijauan pada sepanjang jalan wilayah weringin, Kab. Bondowoso yang bisa ditanami untuk penghijauan, ruas jalan propinsi memang disiapkan untuk ditanami jenis pohon mahoni. Sehingga ruas jalan tersebut lebih bermanfaat dan menahan tanah supaya tidak terjadi longsor
“Semua personel, baik TNI POLRI maupun instansi bahkan masyarakat harus mendukung kegiatan tersebut. Dengan memberdayakan Babinsa, di harapkan program ini dapat berjalan untuk meningkatkan program pemerintah untuk penghijauan. Sehingga tanah ruas jalan yang ada di wilayah kami dapat bermanfaat Mencegah tanah longsor karena akar tunjang yang dalam akan mengkokohkan struktur tanah ” Tegas Danramil 0822/08 Grujugan Kapten Chb Aliyil Abror

Related posts

Letkol Inf Moch Sroedji Diusulkan Gelar Pahlawan

Prioritas Komisioner Baru KPU Bondowoso Sinergitas Antar Divisi

Bentuk Dukungan dan Partisipasi Demokrasi ,Komisioner KPU Siap Laksanakan Tahapan Pilkada 2024