Kegiatan Penilaian Akhir Semester Ganjil Jenjang SMP Tahun Ajaran 2020 – 2021 di Aula Dikbud Situbondo

Situbondo – Sebuah kegiatan tentang penilaian akhir semester ganjil pada jenjang SMP tahun ajaran 2020 – 2021 telah berlangsung di Aula lantai II, Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Situbondo, tepat pada pukul 08.55 wib, Kamis, (05/11/2020).
Adapun yang hadir dalam acara tersebut yakni sejumlah guru dan para kepala sekolah SMP di Situbondo.
Dan acara tersebut dibuka oleh kepala dinas pendidikan dan kebudayaan Kabupaten Situbondo,Drs.H. Ahmad Djunaedy, M.pd, sedang kan Nara sumber acara tersebut yaitu Kasie SMP.
Menurut panitia penyelenggara acara tersebut, setelah pembuatan naskah oleh tim kisi – kisi, para siswa diharapkan hadir ke sekolah.
“Rencana nya, tim kisi – kisi pembuat naskah soal dan verifikasi akan menghadirkan siswa ke sekolah, dan kita akan membuat empat kisi – kisi dan empat soal,” ujar panitia, Kamis, (05/11/2020). (ans)

Related posts

Ketua KPU Bondowoso Lantik 115 PPK untuk Pilkada 2024

Ketua DPC PKB Bondowoso Mengaku Belum Kantongi ” Ijin Tertulis ” Bacabup Pilkada 2024

“Semalam di Desa Kretek” Cara Pemkab Bondowoso Dekatkan Layanan bagi Masyarakat