Guru Diniyah Nurul Iman Sebut Jalan Aspal Bermanfaat Bagi Santrinya

Jember- Muhammad Hasbullah (34), Guru sekolah Diniyah Nurul Iman Desa Gunungmalang menyebutkan adanya jalan aspal yang telah dibangun oleh Satuan Tugas TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke 104 Kodim 0824 Jember sangat bermanfaat untuk siswa dan guru sekolah

Menurutnya, dengan dibangunya jalan aspal ini memperlancar perjalanan santri menuju sekolah Diniyah

“Dengan dibangunnya jalan ini oleh Satgas TMMD, kami mewakili santri-santri mengucapkan sangat berterima kasih,”ungkapnya, Rabu (3/4/2019).

Ia menuturkan, muritnya tidak perlu hawati lagi melintas di jalan Dusun Gayasan menuju Dusun Paleran setelah jalan tersebut diaspal.

Sekedar diketahui, Satgas TMMD ke 104 Kodim 0824 dalam program fisiknya membangun 1000 meter jalan aspal di Dusun Gayasan.

Related posts

Ketua KPU Bondowoso Lantik 115 PPK untuk Pilkada 2024

Ketua DPC PKB Bondowoso Mengaku Belum Kantongi ” Ijin Tertulis ” Bacabup Pilkada 2024

“Semalam di Desa Kretek” Cara Pemkab Bondowoso Dekatkan Layanan bagi Masyarakat