Danpos Sumberwringin Study Banding Budidaya Buah Naga

 
Bondowoso – Koramil 0822/12 Sukosari, Sumberwringin. Danpos Sumberwringi pelda Untung SBY bersama Camat Sumberwringin melaksanakan studi banding pertanian khususnya buah naga ,Senin 21/10/2019.
Menurutnya karena banyak lahan di wilayahnya ditanami tanaman yang kurang produktif.
“Kami melihat potensi wilayah yang dianggap sangat berpotensi, manakala buah naga dibudidayakan di wilayah Sumberwringi dilihat dari kultur tanah maupun suhunya ini akan sangat bermanfaat sekali bagi pertumbuhan ekonomi masyarakat,”jelasnya.
Dikatakan bahwa tanah sangat cocok ditanami buah naga, “Kita akan menggandeng dari dinas pertanian untuk memberikan penyuluhan agar masyarakat lebih sejahterah lagi,”ungkapnya.

Related posts

Ketua KPU Bondowoso Lantik 115 PPK untuk Pilkada 2024

Ketua DPC PKB Bondowoso Mengaku Belum Kantongi ” Ijin Tertulis ” Bacabup Pilkada 2024

“Semalam di Desa Kretek” Cara Pemkab Bondowoso Dekatkan Layanan bagi Masyarakat