Danpos Pakem Gandeng Puskesmas Sukseskan ODF

Bondowoso Danpos ,Pakem Pelda Meky menghadiri Verifikasi ODF Desa Patemon pada hari jumat 8 Nopember 2019 yang bertempat di Balai Desa Patemon.
 
Dalam sambutannya Danpos Pakem Pelda Meky menyampaikan bahwa Desa yang sudah dinyatakan ODF tidak hanya cukup sampai di situ, akan tetapi yang lebih penting dan prioritas yang harus di laksanakan adalah bagaimana warga masyarakat yang sudah terbiasa buang air besar sembarangan memiliki kesadaran untuk beralih dan tidak lagi buang air besar di aliran sungai atau tempat sembarangan yang dapat menyebabkan sumber penyakit bagi orang lain.
“Dengan Adanya MCK umum yang di bangun oleh Pemerintah di harapkan warga masyarakat betul betul di manfaatkan dengan sebaik baiknya ,”harapnya.

Related posts

Ketua DPC PKB Bondowoso Mengaku Belum Kantongi ” Ijin Tertulis ” Bacabup Pilkada 2024

“Semalam di Desa Kretek” Cara Pemkab Bondowoso Dekatkan Layanan bagi Masyarakat

A Beg Rembeg PJ Bupati Bukan Hanya Tampung Keluhan Warga Soal Pertanian