Dalam Sekejap 3 Rumah Warga Ludes Terbakar

Bondowoso – Warga Desa Kupang Curahdami geger ,pasalnya dalam sekejap 3 rumah bambu di Dusun Saletreng Desa Kupang Kecamatan Curahdami kabupaten Bondowoso Jawa Timur. Minggu malam (4/8) hagus terbakar.

Kejadian berawal sekitar jam 18:30 WIB rumah milik Sakruya  terbakar dan merembet pada 2 rumah lainnya  milik Holili dan H.Karim.

Informasi yang berhasil dihimpun  kebakaran tersebut akibatkan konsleting listrik shingga api cepat membesar dan mengakibatkan 3 rumah rata dengan tanah.

Warga sekitar. dibantu oleh Tim Badan Penanggulangan Bencana Daerah BPBD berhasil memadamkan api sekira jam 19:30 sudah padam.

Akp. Budi Handoko ,Kapolsek Curahdami saat dikonfirmasi menbenarkan ,memang telah terjadi kebakaran rumah Ibu Sakruya diduga konsleting listrik, rumah yang terbuat dari bambu atau kayu yang mudah terbakar.

“Tafsir kerugian sekitar 30 Juta dan 1 Rumah Rata dengan tanah dan 2 rumah rusak ringan karena terbuat dari temboxk salah satunya pemilik rumah atas nama ibu Sakruya,”pungkasnya.

Related posts

Ketua KPU Bondowoso Lantik 115 PPK untuk Pilkada 2024

Ketua DPC PKB Bondowoso Mengaku Belum Kantongi ” Ijin Tertulis ” Bacabup Pilkada 2024

“Semalam di Desa Kretek” Cara Pemkab Bondowoso Dekatkan Layanan bagi Masyarakat