Beranda Lensa Nusantara 15 Penambang dan 24 Komuditas Telah Bergabung dengan Persatuan Penambang Legal Situbondo

15 Penambang dan 24 Komuditas Telah Bergabung dengan Persatuan Penambang Legal Situbondo

0
Dark Green and White Elegant Ramadan Kareem Banner Landscape_20250228_205012_0000

 

SITUBONDO – Keberadaan Persatuan Penambang Legal Situbondo (PPLS) dalam beberapa tahun terakhir mulai disegani oleh sejumlah pengusaha tambang di Situbondo, Jawa Timur.

Hal itu tidak terlepas dari leadership atau kepemimpinan Ketua PPLS, Heru Setiawan, SH dalam menakhodai PPLS itu.

f35efba3741441f9a1fd57df90373559

Menurut pria yang akrab disapa Wawan ini, di Situbondo sudah ada 15 penambang baru yang terdiri dari 24 komuditas yang bergabung dengan persatuan penambang legal situbondo (PPLS).

“Iya lima belas tambang yang terdiri dari 24 komuditas yakni tambang andesit, tambang pasir, tanah urug dan sirtu yang tersebar mulai dari Situbondo bagian barat hingga bagian timur,” ujarnya. (ans)

Krem dan Hijau Modern Tahun Baru Islam Instagram Post_20250227_075554_0000
Krem dan Hijau Modern Tahun Baru Islam Instagram Post_20250227_082913_0000
Krem dan Hijau Modern Tahun Baru Islam Instagram Post_20250227_092704_0000
Krem dan Hijau Modern Tahun Baru Islam Instagram Post_20250225_134539_0000
Krem dan Hijau Modern Tahun Baru Islam Instagram Post_20250225_135853_0000
Krem dan Hijau Modern Tahun Baru Islam Instagram Post_20250225_140746_0000
Krem dan Hijau Modern Tahun Baru Islam Instagram Post_20250225_132249_0000
Krem dan Hijau Modern Tahun Baru Islam Instagram Post_20250225_142157_0000
Krem dan Hijau Modern Tahun Baru Islam Instagram Post_20250225_130816_0000
Krem dan Hijau Modern Tahun Baru Islam Instagram Post_20250227_080046_0000
Krem dan Hijau Modern Tahun Baru Islam Instagram Post_20250227_080934_0000
Krem dan Hijau Modern Tahun Baru Islam Instagram Post_20250227_081642_0000
Krem dan Hijau Modern Tahun Baru Islam Instagram Post_20250226_162401_0000
Krem dan Hijau Modern Tahun Baru Islam Instagram Post_20250228_115807_0000