FeaturedLensa NusantaraPolitik & Pemerintahan

Halaqoh,Bupati Minta Masyarakat Melawan Hoax dan Fitnah

Screenshot_2024-04-05-09-17-02-02_99c04817c0de5652397fc8b56c3b3817

BONDOWOSO – Bupati Bondowoso KH. Salwa Arifin mengatakan, masyarakat harus melawan hoax dan fitnah. Karena dapat merusak kerukunan antar umat beragama sekaligus merongrong persatuan dan kesatuan Bangsa.Maka sangat penting sering mengadakan kegiatan halaqoh. Selain memperkuat tali silaturahmi, halaqoh dinilai sangat efektif untuk meperkuat Agama.

6728ecd88ab74cb1b023609657811a20
IMG-20240425-WA0040

Hal tersebut disampaikan Bupati saat acara acara halaqoh alim ulama dengan tema mempekuat ukhuwah islamiah melawan hoax dan fitnah, di Pendopo Bupati Bondowoso,Kamis (14/2/2019) malam.

iklan dalam

Acara halaqoh alim ulama dipendopa itu, bukan hanya dihadiri sejumlah tokoh agama lokal. Nampak hadir pada acara, ketua Umum Dewan Perwakilan Pusat (DPP) Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Romahurmuziy

“Saya yakin, halaqoh dengan tema memperkuat ukhuwah islamiah ini, sangat efektif dalam dakwah kita. Utamanya, meperkuat persatuan dan kesatuan kita,” jelasnya.

Hoax dan fitnah kata Bupati selama ini sudah bukan menyebar dimedia sosial. Namun, hoax dan fitnah juga menyebar di dunia nyata. Meskipun, Bondowoso selama ini masih tetap kondusif dengan menyebarnya hoax dan fitnah yang sangat rentan merusak persatuan dan kesatuan.

“Alhamdulillah, meskipun hoax dan fitnah mulai menyebar, masyarakat Bondowoso sampai saat ini masih kondusif”Fitnah bisa merusak tatanan dan kerukunan,” tukasnya.

.

67f1cfdb785348099fb80d095209944c

Related posts

MCK, SATGAS TMMD 106 KODIM 0818/MALANG -BATU, TAHAP PENGECATAN

Mayat Mr X Ditemukan Mengapung di Perairan Gelung

Sinergitas Koramil 0822/06 dan Polsek Tamanan mengamankan pengajian Syi'ah Jambesari

error: Content is protected !! silahkan di menghubungi admin jika ingin copy conten ini ... terima kasih