Beranda Politik & Pemerintahan 7 Hasil Survei Menunjukkan Elektabilitas Jokowi Selalu di Atas Prabowo

7 Hasil Survei Menunjukkan Elektabilitas Jokowi Selalu di Atas Prabowo

0
Dark Green and White Elegant Ramadan Kareem Banner Landscape_20250228_205012_0000

ELEKTABILITAS Presiden Joko Widodo dalam sejumlah survei selalu berada di atas Prabowo Subianto terkait kontestasi Pemilihan Presiden (Pilpres) 2019.

Dalam hasil salah survei memperlihatkan bahwa elektabilitas Jokowi mencapai angka 50 persen, sementara Prabowo terus menurun.Berikut tapalkudapost.com merangkum tujuh hasil survei yang menunjukkan angka elektabilitas Jokowi yang selalu lebih unggul diabndingkan oleh lawannya, Prabowo.

Presiden Joko Widodo bertemu Prabowo Subianto di Istana Negara. Foto Antara

f35efba3741441f9a1fd57df90373559

1. Survei Litbang Kompas: Jokowi 55,9%, Prabowo 14,1%

Survei Litbang Kompas menunjukkan angka elektabilitas Jokowi terus mengalami peningkatan selama enam bulan terakhir, yakni dari 46,3 persen melonjak menjadi 55,9 persen. Sementara itu, penantang utamanya Prabowo justru mengalami penurunan angka elektabilitas, dari 18,2 persen menurun menjadi 14,1 persen.

2. Survei Cyrus Network: Jokowi 58,5%, Prabowo 21,8%

Survei Cyrus Network menggelar survei tingkat elektabilitas calon presiden pada kontestasi Pilpres 2019 mendatang. Dari hasil survei tersebut, elektabilitas Jokowi jauh mengungguli kompetitornya, Prabowo Subianto.

1740760640844

Managing Director Cyrus Network, Eko Dafid Afianto mengatakan, Jokowi memperoleh elektabilitas tertinggi yakni sebesar 58,5 persen. Sementara itu, Prabowo harus berpuas diri memperoleh tingkat elektabilitas sebesar 21,8 persen.

3. Survei Populi Center: Jokowi 52,8%, Prabowo 15,4%

Menurut hasil Survei Populi Center, Jokowi masih menempati peringkat pertama sebagai kandidat calon presiden di Pilpres 2019 yang akan dipilih masyarakat. Kemudian ditempel Prabowo di urutan kedua. Jokowi memperoleh angka elektabilitas sebesar 52,8 persen sementara penantang utamanya, Prabowo hanya memperoleh 15,4 persen.

4. Survei Alvara: Jokowi 56,4%, Prabowo 29,9%

Hasil Survei Alvara menunjukkan Jokowi dan Prabowo Subianto masih jadi sosok calon presiden terpopuler dengan tingkat popularitas tertinggi dibanding tokoh lain yang potensial maju di Pilpres 2019. Dalam jajak pendapat yang dilakukan Alvara, elektabilitas Jokowi berada diangka 56,4 persen. Disusul Prabowo dengan angka elektabilitas sebesar 29,9 persen.

5. Survei Poltracking: Jokowi 57,6%, Prabowo 33,7%

Survei yang dilakukan lembaga survei Poltracking Indonesia menunjukkan elektabilitas Jokowi dan Prabowo masih menjadi yang tertinggi untuk saat ini sebagai kandidat calon presiden di Pemilihan Presiden 2019.

Direktur Eksekutif Poltracking Indonesia, Hanta Yuda memaparkan, bila keduanya bertarung, elektabilitas Jokowi jauh lebih unggul dibandingkan Prabowo. Elektabilitas Jokowi mencapai angka 57,6 persen sementara Prabowo masih pada angka 33,7 persen.  (fzy)

Krem dan Hijau Modern Tahun Baru Islam Instagram Post_20250227_075554_0000
Krem dan Hijau Modern Tahun Baru Islam Instagram Post_20250227_082913_0000
Krem dan Hijau Modern Tahun Baru Islam Instagram Post_20250227_092704_0000
Krem dan Hijau Modern Tahun Baru Islam Instagram Post_20250225_134539_0000
Krem dan Hijau Modern Tahun Baru Islam Instagram Post_20250225_135853_0000
Krem dan Hijau Modern Tahun Baru Islam Instagram Post_20250225_140746_0000
Krem dan Hijau Modern Tahun Baru Islam Instagram Post_20250225_132249_0000
Krem dan Hijau Modern Tahun Baru Islam Instagram Post_20250225_142157_0000
Krem dan Hijau Modern Tahun Baru Islam Instagram Post_20250225_130816_0000
Krem dan Hijau Modern Tahun Baru Islam Instagram Post_20250227_080046_0000
Krem dan Hijau Modern Tahun Baru Islam Instagram Post_20250227_080934_0000
Krem dan Hijau Modern Tahun Baru Islam Instagram Post_20250227_081642_0000
Krem dan Hijau Modern Tahun Baru Islam Instagram Post_20250226_162401_0000
Krem dan Hijau Modern Tahun Baru Islam Instagram Post_20250228_115807_0000

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini