FeaturedLensa Nusantara

Peserta Keluhkan Dialog Interaktif Online Musrenbangdes Serentak Tersendat-sendat

Screenshot_2024-04-05-09-17-02-02_99c04817c0de5652397fc8b56c3b3817

 
BANYUWANGI -Pelaksanaan musrenbangdes serentak melalui online terkait dialog interaktif atau teleconference bupati Banyuwangi Abdullah Azwar Anas ternyata tayangannya di Desa Tegalharjo Kecamatan Glenmore masih belum bisa diterima dengan maksimal.
Dalam berlangsungnya dialog tersebut tampak tersendat-sendat. Sehingga belum bisa diterima dengan baik.
Salah satu peserta musrenbangdes serentak keluhkan kondisi interaktif online tersebut.
“Dialog online pada musrenbangdes serentak yang tersendat-sendat mengakibatkan saya kurang fokus untuk mencermati penyampaian bupati, selain itu acaranya malam sehingga waktunya kurang panjang”,ucapnya. (reny)

IMG-20240429-WA0000
67f1cfdb785348099fb80d095209944c

Related posts

Jelang New Normal, Pertanian Situbondo Siap Produktif dan Aman Covid19

Hadapi New Normal Bupati Bondowoso Minta Masyarakat Tingkatkan Perilaku Disiplin

Ratusan Ternak di Ponorogo Terjangkit PMK

error: Content is protected !! silahkan di menghubungi admin jika ingin copy conten ini ... terima kasih